- Komisi III DPRD Kabupaten Pesisir Selatan Lakukan Kunjungan Kerja ke Dinas Pekerjaan Umum dan Penata
- Pekerjaan Jalan Koto Tingga - Sirukam (DAK)
- Rapat Staf Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Solok
- BIMTEK Pemanfaatan Data Kepedudukan
- Penyerahan Prasarana, Sarana dan Utilitas
- Kunjungan BWSS V Padang ke Batang Lembang dan Sungai Lasi dalam Rangka Persiapan Normalisasi
- RAPAT TIM KOORDINASI PENATAAN RUANG DAERAH (TKPRD) 18 FEBRUARI 2021
- PELAKSANAAN SURVEY INVENTARISASI LPJU KABUPATEN SOLOK
- PELAKSANAAN SURVEY INVENTARISASI LPJU KABUPATEN SOLOK
- PELAKSANAAN SURVEY INVENTARISASI LPJU KABUPATEN SOLOK
Rehabilitasi Jaringan Irigasi Bdr. Galuang Capai Tahap Akhir Pembangunan
Rehabilitasi Jaringan Irigasi Bdr. Galuang merupakan salah satu Kegiatan Rehabilitasi / Jaringan Irigasi (DAK) yang dilaksanakan pada tahun ini di Dinas PUPR Kabupaten Solok.
Pembangunan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Bdr. Galuang yang terletak di Nagari Gantung Ciri, Kecamatan Kubung Kabupaten Solok dengan No. Kontrak 610/341/KPA-SDA/PUPR-2020 terus dipercepat pembangunannya. Terlihat Jaringan Irigasi Bdr. Galuang yang dikerjakan oleh CV. Bukti Karya Sandy telah mencapai Tahap Akhir.
Pelaksanaan Pembangunan jaringan irigasi ini, terhitung mulai tanggal 17 September 2020 dan diperkirakan akan mencapai tahap akhir pada 23 Desember 2020
Baca Lainnya :
- Trial Mix Beton K.2500
- Coredrill jl .bukik sileh-aia angek bukik gadang0
- Pengecoran Bahu Jalan ruas Jalan Tabek Dilam (DAK)0
- Pengedaman SD N 13 Nagari Katialo0
- Survey Kondisi Jalan Lingkar Labuah Panjang0
Adanya Pembangunan Jaringan Irigasi Bdr. Galuang tersebut, telah meminimalisir resiko terjadinya banjir yang kerap memberikan dampak yang cukup signifikan terhadap sector pertanian terkhusus daerah persawahan yang disebabkan tingginya curah hujan dilokasi tersebut.